Rabu, 21 April 2010

penantian 1

pernah
kupatahkan hati
tentang tambatan tidak pada tempatnya

pernah
kutanam harap
ketika diri beranjak hijrah
menata paruhan dien
ini

:senantiasa
kupintakan pada-Nya
Qurrata a'yun

cilacap 070794

Tidak ada komentar:

Posting Komentar